Scroll untuk membaca artikel
Video Terkini

MAY DAY 2024, Sampaikan 5 Tuntutan Kesejahteraan Buruh

764
×

MAY DAY 2024, Sampaikan 5 Tuntutan Kesejahteraan Buruh

Share this article
*



Ratusan buruh pekerja dan karyawan perusahaan menggelar unjuk rasa di depan pintu gerbang komplek Gubernuran Lampung
Massa berjumlah 150 orang tak bisa masuk ke depan gedung DPRD Lampung Di bawah panji Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia atau FSPMI Lampung mereka berorasi menuntut kesejahteraan buruh
Tuntutan buruh yakni peningkatan kinerja Dinas Ketenagakerjaan dalam fungsi pengawasan, guna memastikan kesejahteraan para pekerja buruh.
Turut terlibat dalam aksi ini Konfederasi Serikat Buruh seperti FSPMI, KSPI, SPSI dan lainnya.
Mereka menyuarakan penolakan omnibus law, undang-undang nomor 6 tentang cipta kerja hapus outsourcing tolak upah murah atau hostum perlindungan keselamatan dan kecelakaan kerja atau K3 menolak PPH 21 memberatkan pekerja dan membayarkan THR yang belum dibayarkan kepada buruh
Pimpinan Cabang Fspmi Lampung Erick Meidiartha berharap, pemerintah dan dprd provinsi, mendorong adanya peningkatan kinerja dinas ketenagakerjaan dalam fungsi pengawasan, guna memastikan kesejahteraan para pekerja buruh.
Selanjutnya, setelah menerima audiensi dari aksi masa, DPRD Provinsi Lampung akan menyampaikan aspirasi para buruh kepada pimpinan pusat, dengan kajian-kajian yang telah ditetapkan.
Untuk diketahui, jajaran polri turut menjaga berlangsungnya aksi damai tersebut. aksi berjalan dengan damai dan lancar, masa membubarkan diri dengan tertib.

Baca Juga :   Pj Gubernur Lampung Pastikan Upacara HUT RI ke 79 Digelar di Kota Baru

Informasi Berita, Liputan, Iklan, Kerjasama, Talkshow & LIve Event Hubungi WA : 0813-6902-6789

SAHABAT RADAR TV, JANGAN LUPA LIKE, COMMENT, DAN SUBSCRIBE CHANNEL YOUTUBE RADAR LAMPUNG TV, JUGA AKTIFKAN LONCENG NOTIFIKASI AGAR TIDAK KETINGGALAN UPDATE MENGENAI ISU-ISU TERKINI DI PROVINSI LAMPUNG*

Informasi dan Berita Lainnya Simak di :
Website :
https://radartv.disway.id/
https://www.radartv.co.id/

Follow akun twitter kami : @radarlampungtv
Follow akun instagram kami : @radarlampung.tv
Follow akun facebook kami : @radartvlampung

source