Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal Meresmikan Program Desaku Maju Di Desa Wonomarto, Kecamatan Kotabumi Utara, Kabupaten Lampung Utara. Program Desaku Maju Merupakan Salah Program Unggulan. Targetnya Adalah Memberdayakan Desa Sebagai Pusat Kekuatan Ekonomi Dan Kemakmuran Warga.
Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal Beserta Rombongan Menyambangi Desa Wonomarto, Kecamatan Kotabumi Utara, Lampung Utara, Selasa 3 Juni 2025.
Gubernur Lampung Meninjau Langsung Beberapa Kegiatan Di Desa Wonomarto Yang Sedang Dan Telah Dilaksanakan.
Antara Lain Pembangunan Jalan Rabat Beton. Targetnya Memudahkan Akses Warga Desa Dan Transportasi Angkutan Komoditas Pertanian.
Di Sana, Gubernur Juga Meninjau Lokasi Badan Usaha Milik Desa Yang Mengelola Beberapa Kegiatan.
Antara Lain Pembuatan Pupuk Organik Cair, Dan Mesin Dryer, Yakni Pengering Hasil Panen Jagung Dengan Teknologi Yang Sangat Cepat.
Selain Itu Gubernur Juga Meresmikan Kantor Koperasi Merah Putih Di Desa Tersebut.
Semua Kegiatan-Kegiatan Ini Merupakan Salah Satu Program Gubernur Lampung Lima Tahun Kedepan, Yaitu Desaku Maju.,
Membangun Desa Untuk Lampung Maju Menuju Indonesia Emas, Dengan Program Hasil Terbaik Cepat.
Program Ini Selaras Dengan Program Pusat Terkait Swasembada Pangan Nasional.
Menurut Gubernur Lampung, Segala Hal Kita Mulai Dari Desa. Jika Desanya Maju Tentu Akan Berdampak Hingga Tingkat Atas.
Desa Wonomarto Menjadi Salah Satu Desa Percontohan Untuk Desa-Desa Yang Lain.
Gubernur Akan Mendorong Semua Desa Yang Ada Di Provinsi Lampung Untuk Cepat Maju.,
Selain Meningkatkan Dalam Bentuk Kegiatan-Kegiatan.
Gubernur Juga Berharap Dengan Program Ini Dapat Meningkatkan Sumber Daya Manusia Yang Hebat.
Senada Disampaikan Bupati Lampung Utara Hamartoni Ahadis. Dirinya Merasa Senang Dan Bangga Karena Program Desaku Maju Dimulai Dari Kabupaten Lampung Utara.
Pemerintah Daerah Siap Mendukung Dan Bekerja Keras Mendukung Segala Program Yang Tentu Bedampak Baik Untuk Kemajuan Masyarakat.,
Hadir Dalam Kegiatan Itu Anggota Dprd Provinsi Lampung Mikdar Ilyas Dan Mardiana, Kepala Opd Provinsi Lampung, Forkopimda Lampung Utara Dan Segenap Tokoh Masyarakat Serta Undangan Lainnya.,
Informasi Berita, Liputan, Iklan, Kerjasama, Talkshow & LIve Event Hubungi WA : 0813-6902-6789
SAHABAT RADAR TV, JANGAN LUPA LIKE, COMMENT, DAN SUBSCRIBE CHANNEL YOUTUBE RADAR LAMPUNG TV, JUGA AKTIFKAN LONCENG NOTIFIKASI AGAR TIDAK KETINGGALAN UPDATE MENGENAI ISU-ISU TERKINI DI PROVINSI LAMPUNG*
Informasi dan Berita Lainnya Simak di :
Website :
https://radartv.disway.id/
https://www.radartv.co.id/
Jangan lupa untuk mengikuti semua akun media sosial kami:
Jangan lupa untuk mengikuti semua akun media sosial kami:
Twitter : https://x.com/radarlampungtv
Instagram : https://www.instagram.com/radarlampung.tv/
Facebook : https://www.facebook.com/radartvlampung/
Tiktok : https://www.tiktok.com/@radartvlampung
source