Scroll untuk membaca artikel
Bandarlampung

Korban Tabrak Lari Meregang Nyawa

1
×

Korban Tabrak Lari Meregang Nyawa

Share this article

Radartvnews.com- Sugiono, warga asal Sido Waluyo,  Lampung Selatan meregang nyawa di Karang Maritim, Panjang.  Pria 30 tahun ini menjadi korban tabrak lari pada Jumat malam(10/9/2021).

Pihak keluarga pun akhirnya menemui korban di Puskesmas Panjang setelah di evakuasi petugas dan warga dari lokasi kejadian.

Ahmad, warga sekitar lokasi mengatakan tak ada yang melihat peristiwa, tiba-tiba sudah ramai dan korban tergeletak dijalan dengan luka di bagian kepala.

Sementara itu atas peristiwa ini, Unit Laka Polresta Bandar Lampung mengidentifikasi korban diduga terlibat tabrak lari dengan sebuah kendaraan roda empat  yang kini masih dilakukan penyelidikan di lokasi kejadian.(rmd/san)