Scroll untuk membaca artikel
EventPemprov Lampung

Lampung Jadi Tuan Rumah Exhibisi Drumb Band Junior

34
×

Lampung Jadi Tuan Rumah Exhibisi Drumb Band Junior

Share this article
Lampung Jadi Tuan Rumah Exsebisi Drumb Band Junior
Lampung Jadi Tuan Rumah Exsebisi Drumb Band Junior

radartvnews.com – Setelah sukses menggelar beberapa Event bertaraf Nasional, kali ini Provinsi Lampung kembali dipilih menjadi tuan rumah untuk mengadakan Ajang Bergengsi, Exhibisi Drum Band Junior akan di Gelar di Bumi Ruai Jurai pada tanggal empat hingga delapan Febuari mendatang.

Ketua Pelaksana Exhibisi Drum Band Junior, Apriliani Yustin Ficardo mengatakan, sejauh ini untuk persiapan kegiatan Tingkat Nasional sudah mencapai 75 Persen, dalam Teknis pelaksanaan perlombaan rencananya akan dilaksanakan di Mahan Agung,  GSG Unila dan Stadion Pahoman sebagai Lokasi yang akan dijadikan tempat perlombaan berlangsung dengan empat jenis perlombaan yakni lomba Baris Berbaris, lomba Unjuk Gelar, Lomba Berbaris Jarak Pendek 400 Meter dan 600 Meter.

Dirinya menambahkan  Lampung sebagai tuan rumah akan menurunkan 4 Kontingen yakni Bandar Lampung, Lampung Utara, Pesawaran dan Tanggamus.(Ren/Bow)