Scroll untuk membaca artikel
Utama

6 Keuntungan Utama Menjadi Pegawai Negeri Sipil

135
×

6 Keuntungan Utama Menjadi Pegawai Negeri Sipil

Share this article
BERUNTUNG : Banyak keuntungan menjadi PNS. (Foto Radar TV)

Meskipun sudah tidak aktif melayani masyarakat, pemerintah tetap memberikan gaji bulanan bagi para pensiunan PNS.

Ssuai ketentuan undang-undang. Bahkan, istri pensiunan PNS laki-laki tetap akan mendapatkan dana pensiun dari suaminya setelah suaminya meninggal.

4. Jenjang Karir yang Jelas

Menjadi PNS memiliki jenjang karier yang jelas. Kenaikan pangkat dan jabatan sudah diatur negara dalam perundang-undangan.

Peningkatan jabatan tentunya akan meningkatkan gaji, tunjangan, dan fasilitas juga, sehingga kehidupan para PNS sangatlah terjamin.

5. Mendapat Fasilitas Kendaraan dan Rumah Dinas

Keuntungan lainnya yang sangat dinantikan adalah kesempatan mendapatkan fasilitas kendaraan dan rumah dinas.

Namun, tidak semua PNS mendapatkan fasilitas ini, hanya sebagian PNS saja yang berprestasi dan memiliki jabatan strategis.

?6. Kemudahan Mengajukan Pinjaman ke Bank

Keuntungan menjadi PNS lainnya adalah kemudahan pengajuan pinjaman ke bank. Kejelasan status, sejak kali pertama mendapatkan SK pengangkatan menjadi PNS.

Sejumlah perbankan yang konsen dibidang kredit pegawai, biasanya menawarkan langsung.  Iming-imingnya adalah cukup dengan “menyekolahkan” SK maka akan mendapatkan uang segar.

Proses pembayaran cukup mudah dan pasti tak ada tunggakan karena langsung potong gaji.

Sebenarnya masih banyak keuntungan yang lain, yakni jam kerja yang pasti, kemudahan melanjutkan pendidikan dan lain sebagainya. Nah, dengan banyaknya keuntungan, apakah kamu masih tidak tertarik menjadi PNS. (*)